Home » » Profil H. Ali Mazi, SH Gubernur Sultra Ke 8 (2003-2008)

Profil H. Ali Mazi, SH Gubernur Sultra Ke 8 (2003-2008)

Profil H. Ali Mazi, SH Gubernur Sultra Ke 8 (2003-2008)

Nama : H. ALI MAZI, SH.
TTL : Buton, 25 November 1961
Domisili: Kota Kendari
Pendidikan Terakhir: S1 

BIOGRAFI
Profil H. Ali Mazi, SH Ali Mazi, SH adalah Caleg DPR-RI Daerah Pemilihan Sulawesi Tenggara dengan nomor urut 1. Pria yang lahir di Buton, 25 November 1961 ini memperistri Agista Ariany dan dikaruniai 5 orang anak. H.Ali Mazi,SH sekarang berdomisili di Jl.Syech Yusuf Komp.Cempaka Mas D3, RT. 014 RW. 005, Kel. Korumba, Kec. Mandonga, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara.

Ali Mazi, SH adalah seorang pengacara dan politikus Indonesia. Ia adalah Gubernur Sulawesi Tenggara sejak 18 Januari 2003. Pasangannya sebagai wakil gubernur adalah Drs. H. Yusran Silondae. Sebelumnya ia berprofesi sebagai pengacara dan pernah menjadi pengacara bagi PT. Indobuild Co. yang terlibat kasus manipulasi hak guna bangunan (HGB) di kawasan Senayan, Jakarta.
Pada 6 Februari 2006, Mazi ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus korupsi pengelolaan aset Gelora Senayan.

Pendidikan

>> SDN Pasar Wajo,Buton Alamat : Prov. Sulawesi Tenggara
>> SMPN Pasar Wajo,Buton Alamat : Prov.Sulawesi Tenggara
>> SMA Negeri 2 Bau-Bau,Buton ( Lulus Tahun 1980-1981) Alamat : Prov.Sulawesi Tenggara
>> S1 Universitas Proklamasi 45( Lulus Tahun 1986) Alamat : Prov.D.I.Yogyakarta

Riwayat Pekerjaan

>> Gubernur Sulawesi Tenggara(Tahun 2003-2008) 

Media Sosial
Twitter : @ALI-MAZI
Facebook : https://www.facebook.com/ali.mazish

Sumber : www.partainasdemo250.org - http://id.wikipedia.org/wiki/Ali_Mazi 
Share this article :

0 comments:

Posting Komentar

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. Info Dunia Raya - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger